Postingan

Kegiatan Pelaut Pada Saat Kapal Berlayar, berlabuh dan sandar di Dermaga

Gambar
Kapal pada saat berlayar Banyak yang bertanya pelaut itu pada ngapain aja kalau kapal sedang berlayar apa mereka santai atau sibuk bekerja atau ngapain ya?  Orang yang bekerja di laut itu akan selalu bekerja baik dalam keadaan kapal sandar berlabuh ataupun jalan karena memang sudah jadi tugas mereka lalu apa saja yang pelaut kerjakan pada saat kapal sedang sandar berlabuh ataupun sedang berlayar,berikut penjelasanya Jika kapal sedang sandar pelaut fokus dengan kegiatannya baik itu Bongkar muatan (Discharge) ataupun sedang muat(loading) terutama crew Deck Departemen yang jadi penaggung jawab pada saat kapal melakukan Bongkar ataupun muat, dan ini dilakukan secara bergantian atau sesuai jam jaga yang biasa rolingan setiap 4 jam sekali, sementara untuk crew engine departemen biasa lebih santai pada saat kapal sedang sandar mereka lebih banyak yang pesiar atau turun kedarat jika memang tidak ada pekerjaan yang benar-benar argent.  Baca Juga: Tugas dan tanggung jawab ab cook di kapal Sement

Tugas Dan Tanggung Jawab AB Cook Di Atas Kapal

Gambar
Kapal Tug Boat sumber gambar pixabay AB Cook Adalah salah satu Jabatan yang ada di atas kapal Yang memiliki tugas ganda,Kapal yang biasa Menggunakan AB Cook adalah kapal dengan Ukuran kecil seperti kapal tugboat atau kapal dengan DWT di bawah seribu,selain ukuran kapal Akomodasi juga menjadi salah satu alasan kenapa AB Merangkap sebagai Cook karena Kamar Tidur yg ada tidak mencukupi. Tugas AB Cook antara lain Memegang kemudi/mengemudikan kapal Memasak Untuk Crew kapal Belanja kebutuhan Dapur Jaga Cargo/Bongkar muat pada saat kapal sandar ini berlaku di kapal Tanker dan Cargo,untuk kapal Tugboat biasanya yang bertugas jaga Cargo adalah Crew dari tongkang AB Cook hanya bertugas Bawa kemudi dan Memasak. Mengatur tali ,Memanjangkan dan memendekan tali tonkang ini berlaku di kapal tagboat yang menarik tongkang,jika di tugboat tunda atau asis AB Cook  seringnya hanya memasak,Dalam pekerjaan yang satu ini biasanya di lakukan bersama-sama dengan Crew yang lain baik itu orang Deck ataupun

Penyesalan Yang Sering Terjadi pada pekerja pelaut,darat dan udara

Gambar
Merenungi nasib dan menyesal sumber gambar pixabay.com Penyesalan pasti akan datang dan sadar gak sadar kita nanti akan kehilangan pekerjaan karena dua hal Pertama karena usia dan yang kedua karena kesehatan. Bekerja adalah salah satu impian dari setiap orang,dari sewaktu kecil kita sudah ditanya akan cita- cita, dan di ajarkan untuk sekolah sebaik mungkin atau setinggi mungkin agar nantinya bisa mendapatkan pekerjaan yang bagus/ layak dan dengan gajinya yang besar/Cukup. Setelah selesai sekolah,dan juga karena kebutuhan hidup, menuntut kita untuk bekerja agar bisa mendapatkan uang dan bisa memenuhi kebutuhan dan keinginan kita, Tapi dari sekian banyak orang ada yang mudah dalam mencari pekerjaan,ada juga susah dalam mencari pekerjaan,mencari ke sana kemari masih aja tidak menemukan pekerjaan yang sesuai. Tidak sedikit orang yang bekerja lalu keluar dari pekerjaan tersebut karena bayarannya tidak sesuai dengan apa yang di harapkan, atau masih kurang untuk memenuhi  kebutuhan, lalu

Pelaut Wajib Tau Tujuan Dari Pada Fire Fighting (Latihan Memadamkan Kebakaran)

Gambar
Latihan Memadamkan Kebakaran Musibah seringkali datang tak terduga seperti halnya kebakaran maka dari itu Tim Damkar sangat berperan penting dalam kejadian ini,tanpa adanya mereka kebakaran bisa saja semakin meluas dan tak padam padam. Bukan hanya di darat di kapal juga ada Team yang selalu siap siaga bila terjadi kebakaran di atas kapal,Team tersebut adalah crew dari kapal itu sendiri karena di kapal atau di tengah laut tidak mungkin akan memanggil Tim Damkar bila terjadi kebakaran kecuali kapal dalam keadaan Sandar di dermaga. Makanya sebagai crew kapal dituntut harus selalu siap siaga dan tau apa yang harus dilakukan bila terjadi kebakaran di kapal itulah  fungsinya latihan. Latihan memadamkan kebakaran dilakukan setiap sebulan sekali dengan keadaan dan lokasi yang berbeda-beda misal kebakaran di kamar mesin,di dapur atau di Deck semakin sering latihan maka crew akan semakin familiar dan tahu tugasnya masing-masing karena setiap crew mempunyai tugas sendiri-sendiri yang harus dilaks

pertanyaan Oiler Dan juru mudi/Ab pada saat interview

Gambar
Kapal tugboat Dan SPOB Sedang melakukan penyandaran Juru mudi atau yang biasa di sebut Ab adalah salah satu jabatan yang ada di atas kapal yang tugasnya tentu saja memegang kemudi,selain mengemudi Ab juga biasanya membantu pekerjaan di deck terutama pada saat kapal sedang melakukan kegiatan bongkar muat,nah itulah beberapa tugas jurumudi atau Ab yang ada di kapal. Sementara Oiler/Oliman adala crew reetting yang bekerja di bagian mesin membantu officer enginer seperti cek temperatur mesin,tekanan pressure transfer oli dll.  Lalu apa saja sih yang biasa di tanyakan kepada juru mudi pada saat melakukan interview ketika mendapatkan panggilan dari perusahaan yang kita lamar,tentunya kita harus bisa jawab pada saat kita di tanyakan tentang tugas dan tanggung jawab Ab atau juru mudi,oleh karena itu sebelum kita melakukan interview ada baiknya kita mempersiapkan diri dengan mempelajari tugas-tugas juru mudi terutama yang masih baru,kalau untuk juru mudi yang sudah berpengalaman biasanya sudah

Tugas-tugas Oiler Di Atas Kapal

Gambar
Tugas oiler diatas kapal Seputar Pelaut .Oiler adalah ABK ratting yang bekerja/ber- tugas diatas kapal di bagian mesin yang bertugas membantu Masinis atau enginer,oiler biasa bertugas jaga 4 jam dan ditambah overtime 2 jam pada waktu siang,beda kalau jaga malam maka oiler tidak ada overtime. Berikut adalah tugas tugas oiler di atas kapal 1.Cek semua area kamar mesin Pada saat jaga terutama setelah handover jaga oiler wajib mengecek seluruh area kamar mesin,ini dilakukan agar jika ada sesuatu hal atau kejanggalan tidak saling menyalahkan dengan oiler jaga sebelumnya karena sering terjadi ada sesuatu hal misal kebocoran atau kerusakan di jam jaga oiler sebelumnya tapi karena oilernya tidak mengecek makan yang di salahkan oiler di jam jaganya tersebut,namun jika setelah handover jaga langsung di cek dan ada kejanggalan oiler di jam jaga sebelumnya masih bisa di tanyakan klarifikasinya. 2.Periksa oli mesin induk jika mesin jalan Pada saat kapal jalan maka mesin induk akan bekerja maka tuga

Tips Kirim CV Lamaran Kerja Pelaut Yang Benar

Gambar
Cara kirim Cv dari hp Ganbar dari susann mielky pixabay Jaman sudah berubah,melamar kerja sudah tidak perlu lagi capek muter-muter mencari perusahaan untuk melamar kerja dan menaruh CV, jaman seperti sekarang ini cukup dari rumah aja sudah bisa melamar pekerjaan dengan menggunakan Emil cukup sekali klik maka lamaran kerja atau CV sudah terkirim.  Tapi Dari sekian banyak orang masih banyak yang belum paham bagaimana cara mengirim CV yang benar dan masih banyak kesalahan sehingga banyak orang-orang yang sudah mengirim CV tapi tidak di respon dari perusahaan padahal Kita sangat mengharapkan bisa joint di perusahaan yang sudah kita kirim CV nya.  Nah..Berikut adalah beberapa tips mengirim CV atau lamaran kerja pelaut yang benar Dan juga kesalahan yang sering terjadi. Diantaranya: 1.Alamat email  Alamat email perusahaan yang kita tuju harus benar jika salah sedikit saja maka Email kita di pastikan tidak akan sampai.Misalnya Begini "Waruna@gmail.com Tapi anda Nulisnya Warung@gmail.com&